top of page
Visi & Misi
VISI
​
Menciptakan pemuda Indonesia yang berkarakter, berdaya saing, dan peduli terhadap kemajuan Indonesia serta memiliki semangat juang untuk meningkatkan SDM pelosok negeri.
​
​
MISI-MISI
​
1.Memberikan pendidikan karakter kepada pemuda dan pemudi Indonesia guna menghadapi Indonesia Emas 2045.
2.Memperkenalkan ragam budaya Nusantara kepada masyarakat Indonesia.
3.Memberikan pengetahuan dan mengasah kemampuan inovasi pemuda untuk kemajuan Negeri.
4.Membangun kemajuan desa-desa dengan menggunakan SDM pemuda-pemudi Indonesia yang kompetitif dan produktif.
5.Memberikan inspirasi kepada seliruh masyarakat desa, bahwa setiap desa bisa maju dan dikenal sebagai desa wisata/desa unggul.
​
​
​
bottom of page